MOTTO

RUKUN DAMAI

OPTIMASLISASI PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR KEMENAG KABUPATEN KONAWE MELALUI SIMADU

INTELEKTUALITAS TANPA SILAYUKTI TANPA GUNA

INTELEKTUALITAS TANPA SILAYUKTI TANPA GUNA
Disaat pengetahuan hanya menjadi sebuah ajang untuk menunjukkan intelektualitas, kewibaan, kekuasaan, kebijaksanaan...yang berujung pada rusaknya moralitas dan kedamaian kehidupan....Saraswati dalam keheningan bertanya-tanya kepada Ia atau mereka yang seperti itu...?. Aparan ta prayojananika ring hurip, ring wibhawa, ring kaprajnan, apan wyartha ika kabeh, yan tan tan hana SILAYUKTI. (Sarasamuccaya 160)

WEBSITE UTAMA KANKEMENAG KABUPATEN KONAWE

WEBSITE UTAMA KANKEMENAG KABUPATEN KONAWE
Website Kantor Kementerian Agama Kabupaten dengan alamat : "www.simadu.info", adalah Website Utama sebagai Pusat Bank Data dan Informasi bagi seluruh satker di Lingkup KanKemenag Kab. Konawe. Sedangkan Website Satker Penyelenggara Bimas Hindu Kantor Kemenag Kab. Konawe adalah website jejaring yang terintegrasi dengan Website Utama KanKemenag Kab. Konawe. Klik gambar pada link ini untuk menuju ke Website Utama KanKemenag Kab. Konawe

Kamis, 12 September 2019

Format - Surat Nikah - Citra Wiwaha - Di Keluarkan oleh PHDI Kab. Konawe - Dok. Bimas Hindu Konawe

FORMAT : SURAT NIKAH - CITRA WIWAHA 
YANG DIKELUARKAN OLEH PHDI KABUPATEN KONAWE

( Cover Surat Nikah - Citra Wiwaha )
Om Swastyastu, 

Blongko - Buku Nikah atau Surat Nikah (Citra Wiwaha) ini diunggah dalam Blogger "CORONG PENYELENGGARA BIMAS HINDU KEMENAG KAB. KONAWE" ini, dimaksudkan sebagai bahan atau Media Informasi awal bagi masyarakat Hindu dan pihak-pihak terkait yang membutuhkannya, khususnya kepada para pengurus Parisada di Tingkat Desa dan Lembaga Agama / Desa Adat Agama di Seluruh Kabupaten Konawe dalam memberlangsungkan perkawinan sesuai dengan Adat dan Acara Agama Hindu. Blongko ini sebagai bahan dasar agar terjadi keseragaman Surat Nikah (Citra Wiwaha) di Kabupaten Konawe. Kemudian untuk dipergunakan sebagai bahan dalam mencatatkan perkawinannya di Catatan Sipil sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Semoga Bermanfaat.









Om Subhamastu,
Loka Samastha Sukhino Bhavantu
Om Santih, Santih, Santih Om

Unaaha, 18 Mei 2018
Posting By. :
Staf Administrasi Penyelenggara Bimas Hindu 
Kementerian Agama Kabupaten Konawe 
( INS )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar